Cara Melawan Rasa Malas
Halo semuanya selamat datang di Clossing.com.
Artikel kali ini akan membahas tetang "Cara Melawan Rasa Malas". Malas adalah musuh terbesar dalam mencapai tujuan kita.
Gambar oleh Felix Wolf dari Pixabay |
Pertanyaannya, apakah ada cara mudah untuk melawan malas? Jelasnya ada, antara lain :
1. Parkinson's Law
Bikin deadline palsu, ada argument "tidak ada orang malas di dunia ini, yang ada hanyalah orang kebanyakan waktu".
Semkain mepet deadlinenya, semakin besar juga usaha yang kamu kerjakan.
2. One Minute Rule
Coba rincikan tugas kalian ke "tugas kecil", commit 1 menit setiap harinya di waktu yang sama. Ini untuk "memanipulasi" otak kita untuk mulai dulu aja dan akhirnya membuat momentum.
3. Work Like A Lion
Layaknya singa kalau sudah kelaparan, dia akan langsung sprint gila-gilaan. Coba kelompokkan aktivitas yang berkorelasi ke 1 timeframe (jangka waktu) dan langsung "sprint" gila-gilaan kayak singa.
Demikianlah "Cara Melawan Rasa Malas". Semoga bisa bermanfaat bagi kita semua. Silahkan share ke teman, keluarga, maupun sahabat anda agar mereka semua ikut mendapat manfaatnya.
Sc Instagram : Agus Leo
0 Response to "Cara Melawan Rasa Malas"
Posting Komentar